
Bisa Ngapain di Lapangan Udara Halim Perdanakusuma?
Bisa ngapain di Halim Perdanakusuma? Naik pesawat komersil.
Ish, ngga hanya itu… kita juga bisa berkeliling area Lapangan Udara Halim Perdanakusuma yang lain (selain area penerbangan komersil).
Umumnya, “wisatawan” yang datang ke sini adalah anak-anak sekolah yang sekolahnya mengadakan wisata edukasi. Namun sebetulnya bisa juga orang dewasa membentuk satu grup dan berkeliling di Lanud Halim Perdanakusuma. Seperti saya yang kali itu ikut tur sejarah yang diadakan oleh Sahabat Museum (Batmus).
Lanjutkan membaca Bisa Ngapain di Lapangan Udara Halim Perdanakusuma?